Sunday, March 24, 2013

Singapore Trip #2: Bugis Street

Back again with me :P:P

Hari kedua di Singapore, kami memutuskan untuk beli oleh-oleh dulu, supaya nggak kehabisan uang huhhuhu. Karena kami, khususnya saya traveling in budget hehehe. So, di hari kedua kami mengunjungi:

1. Bugis Street
2. Haji Lane, Arab Street, Sultan Mosque
3. Esplanade, Marina Bay Sand ( Merlion Statue)

Bugis Street!

Di sini, surganya souvenir! Menurut saya, belanja oleh-oleh di Bugis street sudah paling murah, karena belanja di Singapur tergolong lumayan mahal atau karena biaya hidupnya yang memang tinggi entahlah. h ya, karena Singapur tidak punya air bersih, maka harga air minum di sini tinggi. Aqua saja dihargai $2-2.4 tergantung toko nya. Kalau selain Aqua sih memang banyak yang hanya $1, tetapi rasanya absurd bikin ternggorkan sakit hehehe

Oh ya, back to Bugis Street. Kalau mau ke sini tinggal naik MRT jurusan bugis aja. Kalau kami sih tinggal jalan kaki aja, deket dari hotel :P





Done! Catch you sooooooon! Next: Haji Lane ^^

Hijab (Traveling) Outfit: Playful Dots

Nyla Jumpsuit, Simplygeeky scarf, Hubsch bag, Shoes from bazaar at Margocity, other stuff are unbranded

Payless sunnies
I decided to wear sandals because I went to bugis street at that day :D

Friday, March 22, 2013

Singapore Trip #1

Bukan, itu bukan Morgan  >__<



MRT - Salah satu alat transportasi di Singapura.

MRT Station

Naik MRT udah paling enak selain nyaman dan murah dibandingkan bus dan taxi. MRT ini cepet banget loh, setiap 3 menit kereta dateng, jarak jauh hanya ditempuh paling lama hanya 30-35menit. Bayangkan dari Changi ke Little India hanya nggak sampe 30menit. Wah kalau ada di Indonesia enak nih, nggak ada lagi alesan telat karena macet. Oh ya, untuk traveler newbie seperti saya yang nggak tau singapur sama sekali, jadilah bingung dan nanya melulu ke citizen. Hari pertama $10 habis begitu saja hanya untuk naik MRT. Yah dengan modal bahasa inggris yang pas-pasan akhirnya sampai juga ke tujuan yang sudah di buat di itinerary.

Destination, Day 1:

1. Little India
2. Singapore Riverside
3. Marina Bay

Awalnya kami (saya traveling bertiga) memilih hotel di novena, dan karena alasan nggak tau dimana kami berada akhirnya memutuskan menginap di little india. Akhirnya Itinerary kami hancur begitu saja. We're strolling down the singapore street. Dan menyusun agenda esok hari supaya bisa mengunjungi banyak tempat dalam waktu yang cukup singkat ini :D





Teweng, Fira, Me





Kami sudah mengunjungi Marina Bay Sands di hari pertama, namun karena sudah gelap dan saya tidak membawa DSLR hanya membawa kamera pocket makanya kami memutuskan untuk kembali lagi di hari berikutnya. Walaupun Singaporean bilang kalau Merlion itu cuma stupid thingy, Marina Bay Sands hanya untuk gambler aja, tetep ya Indonesian kaya kami ini kekeuh mau ke sana. Yaaaah maklum deh belum pernah foto sama singa jadi-jadian lambang Singapura, jadi kami bela-belain deh hehehehehe

Day 1:

1. Changi
2. Little India
3. Clarke Quay
4.  Marina Bay Sands
5. Esplanade
6. Lao Pasat

Hijab (Traveling) Outfit : Brown Modesty #1


Simplygeeky scarf & inner dress, Magnolia belt, Payless Sunnies, Hubsch Bag, Other stuff are unbranded. Kerudungnya ganti, basahhhh :p

Holla from Singapore..

Alhamdulillah, kali ini mau cerita pengalaman traveling pertama keluar negeri. Pilihan saya Singapura. Walaupun banyak yang bilang "ah ke Singapur doang" tetep dong kalau pengalaman pertama pasti berkesan. Untuk newbie seperti saya, Singapur udah pas banget (baik budget dan lokasinya). Kalau next post berisi tentang perjalanan saya ke Singapur terussss, jangan bosen yaaaaah ma'ap loooooh :p:p:p:p

Wednesday, March 13, 2013

Hijab Outfit: Black Orange

 

Simplygeeky Scarf & Skirt, New Look Knit Top, Magnolia Belt, Payless Wedges


Heeeeee.... outfit on repeat. Sudah pernah mem-posting outfit ini sebelumnya hihihihihi ^^

Hijab With Necklace Tutorial #2

And.....
The second hijab with necklace tutorial.
This is another way to wearing scarf with necklace. A long scarf, bust covered InsyaAllah



Gaya ini sering banget aku pakai untuk keseharianku:
Salah satu contohnya:


Anyway, Kalau kalungku yang terlihat hanya itu-itu saja bukan karena favorite. Tapi karena memang hanya punya sedikit hihihihihi, menerima sumbangan kok :p lol

Semoga bermanfaat yah fellow muslimah :D

Tuesday, March 12, 2013

Hijab With Necklace Tutorial #1

Yay Finally the second tutorial done!
This time I wanna share to you all, how to wearing a long scarf with necklace. A real long scarf not a short one. Bust covered InsyaAllah :D
There you go......



Bagi temen-temen yang mau menggunakan statement necklace bisa menjadi salah satu referensi berhijab nih hehehehe. Semoga membantu yah. Let me know your responds :D

Tuesday, March 5, 2013

Hijab Style: Casual Brown Mood


Simplygeeky scarf, Zara Knitted Top, Cole Pants (Matahari Dept Store), Debenhams Heels, Mayonette Bag

Kalau sudah merasa sangat banyak yang harus dikerjakan lalu banyak sekali ganjalan, ketidaksinegis-an dengan universe dan hal-hal lain yang membuat kita sedih stuck dan nggak tau harus berbuat apa mungkin kita lupa berdo'a. Allahuma Yasir Wala Tu'asir, Ya Allah ringankanlah jangan dipersulit. AMIN O:)

Wow Its March Super Package


Simplygeeky mengadakan march super package! Item yang dijual sudah di-bundle. Diantaranya: Batwing top, scarf, tribal top and dress, cullote pants, loose skirt, inner dress dan lain lain. Contohnya seperti di atas. 
Nggak perlu  bingung lagi deh me-mix and match daily outfit kamu! Selain itu harganya juga jadi lebih hemat loh! So tunggu apa lagi? Grab it fast guys^^

Sunday, March 3, 2013

Hijab Style: Daily Look

Simplygeeky Scarf, Forever21 Pants, TLTSN Flat Shoes, Unbranded bag & tee
 

Loose comfy pants and flat shoes for my daily outfit :D